Selasa, 30 September 2014

Draw

Cukup lama juga saya tak membuat tulisan. Kali ini saya tampilkan hasil belajar saya dalam $\small\LaTeX$ tentang presentasi materi catur untuk yang kedua kalinya, setelah yang pertama di sini.

Saya hanya ingin menunjukkan bahwa dalam pembelajaran di kelas-kelas catur, kita dapat mengemas materi pembelajaran dengan rapi, cantik, dan menarik dengan menggunakan $\small\LaTeX$. Ini sekadar contoh penggunaan presentasi dalam $\small\LaTeX$.
Lebih jauh tentang $\small\LaTeX$ dan presentasi dalam $\small\LaTeX$ dapat Anda jelajahi ini.

Slide berikut ini berisi ulasan terhadap salah satu game yang saya mainkan dalam salah satu turnamen di chess.com. Tentang materinya dapat Anda pelajari selengkapnya dalam dokumen di bawah ini. Dokumen ini saya susun (compile) melalui Online $\small\LaTeX$ Editor ShareLaTeX.
Agar tampilan presentasi ini tampak baik, saya sarankan untuk membukanya dengan Adobe Reader, kemudian klik menu View dan pilihlah Full Screen Mode
Demikian semoga bermanfaat.

Adjie Gumarang Pujakelana 2014 



-->
155733_AbeBooks Logo
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...