Tulisan ini adalah cuplikan dari buku 2000 Tactical Chess
Exercises (karya Vsevolod Kostrov dan Boris Beliavsky). Dalam tulisan ini disajikan tema Pemakuan (penulis lebih memilih kata ini
untuk Pinning daripada Penjepitan atau Penyematan).
Alat taktis ini hadir dalam setiap pertandingan (game) catur. Pemakuan dapat terjadi sejak pembukaan hingga permainan akhir. Dalam permainan Anda pasti mengalami “siksaan” dari pemakuan. Anda dibuat
kewalahan dan kesulitan untuk menghindari serangan terobosan (penetrating) yang dilakukan oleh
Benteng atau Gajah.
Semoga, pada waktunya, Anda akrab dengan teknik pemakuan dan tidak lagi ditakuti. Sebaliknya, setelah menyelesaikan semua tes dalam tulisan ini, Anda dapat dengan mudah melakukan pemakuan terhadap lawan.
-->
Blog yg bagus Pak. Semoga berkembang semakin baik
BalasHapusTerimakasih!
BalasHapus